25.3 C
Poso, ID
Senin, 29 April 2024
Beranda Topik Poso

Tag: poso

Laulita Ayam Ajaib dan Bukti Sejarah Geologi Terbentuknya Sulawesi

Perjalanan tahap kedua tim Ekspedisi Poso tanggal 24 Juni sampai 1 Juli 2019 menemukan bukti kehidupan pra sejarah, endemik Danau Poso hingga bukti Kabupaten...

Tim Ekspedisi Poso Telusuri Wilayah Sesar Poso

Wilayah Sesar Poso yang memanjang dari kota Poso mengikuti jalur desa-desa sepanjang sungai Poso hingga ke sisi timur Danau Poso menjadi wilayah perjalanan kedua...

Ekspedisi Poso : Bertemu Buntinge dan Bungu Danau Poso

Menyebut Bontinge, bagi sebagian besar orang Pamona sejak tahun 1990-an akan merujuk pada nama marga / fam. Tapi bagi kalangan ilmuwan biologi, Bontinge adalah...

John dan Metafora Bumi

John Ario Katili adalah gabungan sastra dan geologi. Dua hal itu menubuh dalam kegemarannya sedari kecil pada observasi dan metafora yang disediakan bumi. Di...

Tim Ekspedisi Poso Telusuri Sesar Poso Barat Temukan Potensi Bencana

Sebuah ekspedisi ilmiah, biasanya dipenuhi oleh deretan para ahli dari disiplin ilmu dari berbagai universitas. Ini berbeda dengan apa yang nampak dari tim Ekspedisi...

Turun Gunung Berlebaran di Poso

Hari masih sangat pagi untuk bangun awal di hari libur, apalagi bagi warga Kristen yang tidak punya kewajiban untuk sholat Ied di hari Idulfitri....

Mengagendakan Kegelisahan di Peretas Berkumpul

“Tidak ada agenda, Kita nanti bentuknya conference unconference ya” , demikian pesan Yuri, penyelenggara Peretas di WA grup para peserta Peretas Berkumpul 01 Pakaroso....

Merancang Mitigasi Diketidaktahuan Hidup di Atas Sesar Aktif

Sudah tiga hari  pasca gempa, mama Citra dan keluarganya  tidak tenang. Mereka tidur ditenda yang dibangun di halaman rumah.  Setelah guncangan sekuat 5,7 SR...

Toponimi, Mengenal Sejarah Peristiwa Besar dan Potensi Bencana

“Bonesompe, artinya pasir yang menumpang” pernyataan Pak Kabaya, anggota Aliansi Penjaga Danau Poso mengejutkan banyak peserta workshop Ekspedisi Poso. Saat itu, 22 Februari di...

Perempuan Pekerja Seni berkumpul di Poso, MamPakaroso

50 Perempuan pekerja seni dari berbagai daerah di Indonesia berkumpul di Poso, Tentena sejak tanggal 20 - 25 Maret 2019. Bukan hanya berasal dari...