26.1 C
Poso, ID
Sabtu, 20 April 2024
Beranda Topik Desa poso

Tag: desa poso

Kukis Ubi : Penganan Desa yang Berjuang Tetap Hadir di Atas...

Di sebagian besar desa-desa di Poso, kukis ubi primadona penganan khusus. adalah Rasanya seperti kita menggigit biskuit populer yang dijual massal di toko, supermarket...

Mencicipi Rasa 40 Tahun Kukis Bagea

Tangan-tangan itu berkerut menandakan usia yang tidak lagi muda. Namun gerakan tangan Mbah Tentram, 62 tahun masih lincah membolak balikkan kukis bagea di pemangangan....

Mosangki dan Cerita Perempuan yang Tersingkir dari Panen Padi

Pada setiap musim panen padi, Norce dan perempuan lain di desanya sudah punya jadwal berpesta panen di sawah. Mereka akan menyiapkan sebuah alat kecil...

Sulap Rotan Punya Harga Jual, Rura Menginspirasi Warga Poso

Setiap ketekunan akan membuahkan hasil, demikian Rura Topuha (48) telah membuktikanya. Mulanya rotan tidak banyak dimanfaatkan sebagai barang yang memiliki nilai ekonomis. Namun, di...

VCO Desa Kilo : Selaraskan Alam dan Perdamaian Poso

Pagi-pagi pukul 6, Laurens 37 tahun, sudah mengunjungi rumah Nengah. Beberapa biji kelapa yang diisi dalam karung dipikul dan diletakannya di samping puluhan biji...

Festival Hasil Bumi Poso, hadir untuk desa rajut kedaulatan

“Ada banyak kabar baik dari Poso yang bukan tentang konflik” demikian penjelasan Lian Gogali, pendiri dan ketua Institut Mosintuwu Poso. “ Salah satunya...

Bingka Wando , Warisan Lokal yang Bernilai Internasional

Anyaman adalah salah satu bentuk ketrampilan yang lazim dikembangkan sejak dahulu di Kabupaten Poso. Tidak heran, dalam kehidupan sehari-hari di Poso dulunya mengandalkan ketrampilan...

Kopi Kedelai Saojo, Ole-ole khas dari Poso

Kekayaan pangan di Kabupaten Poso sesungguhnya menawarkan varian kuliner  yang menjadi pilihan ole-ole bagi para pengunjung dari luar kota. Melengkapi beberapa penganan khas kuliner...

Kerajinan Bambu Desa Bancea

Sejak lama, kehidupan masyarakat Poso sangat dekat dengan bambu. Bambu lebih sering digunakan sebagai wadah untuk makanan khusus yang dimasak di bambu tapi juga...

Anyaman Rotan Desa Dulumai

Terletak di agak pelosok pesisir Danau Poso, kekayaan Desa Dulumai tidak lagi bisa diragukan. Bambu, daun pandan hutan, obat-obatan alami di hutan juga rotan....